Demo Image
RAPAT PANTIA PHBN PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE - 77  TAHUN 2022 KECAMATAN JETIS

RAPAT PANTIA PHBN PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE - 77 TAHUN 2022 KECAMATAN JETIS

Jumat   /  05 Agustus   2022

Camat Jetis Madya Andriyanto Sos, MM,  Jajaran Forkmpimcam dan Panitia PHBN Kemerdekaan RI ke - 77 melakukan kegiatan Rapat PHBN HUT Kemerdekaan RI ke 77 di Pendopo Kecamatan Jetis, dalam arahan menyampaikan bahwa kegiatan Lomba -lomba dilaksanakan sampai tanggal 16 Agustus 2022, dan pembagian hadiah akan diserahkan seusai kegiatan Upacara Bendera tanggal 17 Agustus 2022, tempat Kegiaan lomba-lomba dan upacara  Bendera dilaksanakan di Lingkungan Kecamatan Jetis, selanjutnya  Panitia PHBN menerbitkan petunjuk tekhnis rangkaian kegiatan peringatah HUT Kemerdekaa RI ke - 77 dan  segera dibagikan kepada Kepala Desa dan Para Peserta Lomba.  

@ Designed By Dinas Komunikasi & Informatika Kab. Mojokerto